"Secara umum Alhamdulillah berlangsung lancar dan baik pembalap maupun pemilik Dorna menyatakan puas," paparnya.
Dia juga mengapresiasi kerja media yang ikut serta mengawal informasi positif terkait perkembangan Sirkuit Pertamina Mandalika. Meski begitu, pihaknya juga tetap terbuka untuk menerima masukan dari berbagai pihak.
"Terimakasih kepada media yang ikut serta menyukseskan terselenggaranya MotoGP ini. Karena ini bukan kerja-kerja sendiri tapi hasil kerja semua pihak baik media maupun masyarakat," Ujarnya.
Editor : Edy Gustan
Artikel Terkait