Penyebab Kecanduan Layar pada Remaja

Nurul Asiah
Kecanduan gadget pada remaja. Foto: Nurul Asiah/istimewa.

JATINANGOR, iNewsMataram.id-World Health Organization (WHO) menyimpulkan bahwa anak dalam rentang usia 10 hingga 19 tahun masuk dalam kategori remaja.

Masa remaja atau masa adolenses merupakan fase transisi masa kanak-kanak ke masa dewasa dengan percepatan tumbuh kembangnya.

Tentunya, setiap orang tua menginginkan anak dengan pertumbuhan dan perkembangan yang normal. Namun, tidak jarang terjadi gangguan perkembangan pada anak.

Tercapainya tumbuh kembang yang optimal bergantung pada hasil interaksi faktor genetik dan lingkungan biofisikopsikososial.

Stanley Hall, Bapak Psikologi Remaja, berpendapat bahwa masa remaja merupakan masa badai tekanan (storm and stress).

Editor : Maryani

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network