Korban juga sempat disuguhi kopi oleh warga sekitar dan berkomunikasi seperti biasa. Korban diduga warga Lenek Lombok Timur lantaran berdialek Lenek.
Polisi terus menelusuri identitas korban. Pihak desa maupun kecamatan belum memperoleh informasi ada warga hilang.
"Diduga korban merupakan orang dengan gangguan jiwa. Kami masih menelusuri identitas korban. Jenazah sudah dibawa ke RSUD Selong," pungkasnya. (*)
Editor : Maryani
Artikel Terkait