Badai Emas Pegadaian Rayakan Ramadhan dengan Hadiah

Ryan
PT. Pegadaian Wilayah VII Ampenan sukses menggelar Festival Ramadhan dan menyerahkan hadiah kepada penerima yang berhak pada Sabtu (15/3/2025). Foto: iNewsmataram. id/Ryan Fujiawan

“Badai Emas ini adalah bentuk apresiasi kami kepada nasabah yang telah setia menggunakan layanan Pegadaian. Program ini diharapkan dapat meningkatkan loyalitas nasabah dan kesadaran mereka terhadap produk Pegadaian," ungkap Efendi. 

Program ini tidak hanya bertujuan untuk memberikan penghargaan, tetapi juga untuk memupuk kedekatan antara Pegadaian dan nasabah.

“Alhamdulillah, kami melihat para pemenang sangat senang dengan hadiah yang mereka terima. Apalagi di bulan Ramadhan, momen ini tentu sangat berharga,” kata Efendi usai enyerahkan hadiah kepada para pemenang.

Festival ini, menurut Efendi, juga sejalan dengan tema “Mengemaskan Indonesia, Serba Emas”, yang sekaligus merayakan ulang tahun Pegadaian yang ke-123.

Salah satu pemenang Badai Emas, Yulia Hidayati, nasabah dari unit Pegadaian Cabang Pagesangan, Kota Mataram, menyatakan kebahagiaannya.

Editor : Edy Gustan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network