Makan Kerang Asyik, Ya Kerang Aja

Maryani
Rumah makan yang menyajikan kerang dengan konsep makan beralaskan kertas laminasi di atas meja. Foto: Maryani/istimewa

MATARAM, iNewsMataram.id-Siapa yang tak kenal Lombok? Destinasi wisata ciamik di Timur Indonesia ini punya segudang tempat indah yang bisa dikunjungi.

Lombok bisa jadi pilihan liburan akhir tahun Anda. Di pulau berjuluk “lost island in paradise” ini, Anda bisa memanjakan mata saat menyusuri pantai-pantai yang indah dan tempat wisata lain.

Begitu juga saat Anda ingin berwisata kuliner. Di Ibu Kota Provinsi, Kota Mataram, yang dikenal sebagai kota pelajar, juga dikenal sebagai kota kuliner.

Beragam jenis kuliner bisa ditemukan dengan mudah di Kota Mataram. Dari kuliner khas Lombok, seperti ayam Taliwang, sate Rembiga, plecing kangkung, hingga sate dan soto khas Sasak. Tidak terkecuali seafood berbagai macam cita rasa khas lokal dan Nusantara.

Editor : Maryani

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network