LOMBOK BARAT, iNewsMataram.id-Salah satu kelompok mahasiswa kuliah kerja nyata (KKN) pemberdayaan masyarakat desa (PMD) Universitas Mataram (Unram), yang terdiri 10 mahasiswa, menyelenggarakan demonstrasi pembuatan pupuk organik cair (POC), di Dusun Montong Daye, Desa Selat, Kecamatan Narmada, Kabupaten Lombok Barat, Senin (17/07/2023).
Demonstrasi tersebut dihadiri langsung oleh narasumber dari Balai Benih Induk Pertanian (BBIP), Lalu Muzhab. Juga perwakilan perangkat desa, kelompok tani, dan masyarakat.
Kegiatan ini merupakan program kerja KKN bertemakan “Pertanian Maju dan Berkelanjutan” yang utama dan bertujuan menambah wawasan bagi masyarakat setempat, khususnya para petani.
Editor : Maryani
Artikel Terkait