Wapres Ma'ruf Amin Perintahkan Aparat Kejar Perusuh di Papua

Edy Gustan
Wapres K.H Ma'ruf Amin memerintahkan aparat keamanan mengejar perusuh di Papua Pegunungan terkait pembakaran pesawat Susi Air. Foto: Kadiskominfotik NTB/istimewa

Artinya, memberikan solusi yang tepat sasaran sesuai keinginan masyarakat Papua. Rencana itu,kata Wapres Ma'ruf Amin sudah didukung semua pihak baik tokoh agama, tokoh masyarakat dan semua stake holder.

"Bahkan mereka juga minta menambah dua provinsi lagi. Tapi saya katakan agar enam provinsi ini dimaksimalkan dulu," paparnya.

Sebelumnya diberitakan, Pesawat milik Susi Air diduga dibakar di Landasan Terbang Paro, Dostrik Paro, Kabupaten Nduga, Papua Pegunungan, Selasa (7/2/2023) pagi.

Founder Susi Air, Susi Pudjiastuti mengonfirmasi bahwa pesawat tersebut lepas landas dari Bandara Moses Kilangin, Kabupaten Mimika, Papua Tengah, pada pukul 05.33 WIT dengan seorang pilot dan enam penumpang.

Editor : Edy Gustan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network