Mekanisme Pendaftaran WMM 2022 yang mengusung tema Bring Back Euphoria! Proud to be Entrepreneur! tidak hanya memiliki kompetisi Business Existing (Boga, Kreatif, Teknologi, Sosial), tapi juga Side competition yang terdiri dari Business Plan dan Santripreneur.
Seleksi kompetisi WMM bagi pengusaha muda akan dilakukan di masing-masing wilayah dengan tahapan awal registrasi mulai 27 September - 26 Oktober 2022.
Untuk melakukan registrasi, kamu bisa mengakses langsung melalui website www.wmm.id dan ini dia mekanisme WMM 2022 yang wajib kamu catat.
Editor : Maryani
Artikel Terkait