get app
inews
Aa Text
Read Next : Mahasiswa Universitas Hamzanwadi Raih 2 Medali Kejuaraan Nasional Taekwondo Danrem Cup 2024

Dorong Pertumbuhan UMKM Lokal, Hamzanwadi Gelar Pendampingan Pembuatan NIB dan Sertifikasi Halal

Rabu, 12 Juli 2023 | 09:20 WIB
header img
PIIB Hamzanwadi gelar Workshop Pendampingan Pembuatan NIB dan Sertifikasi Halal, Sabtu (07/07/2023). Foto: Istimewa

SELONG, iNewsMataram.id-pusat Inovasi dan Inkubator Bisnis (PIIB) Universitas Hamzanwadi menggelar Workshop Pembuatan Nomor Induk Berusaha (NIB) dan Sertifikasi Halal sebagai bagian dari upayanya untuk mendukung pengembangan usaha mikro dan menengah (UMKM) lokal.

Workshop yang digelar pada Sabtu (07/07/2023) ini merupakan kegiatan yang ketiga. Tujuannya memberikan pemahaman dan panduan praktis serta pendampingan kepada para pemilik UMKM dalam mengurus NIB agar mendapatkan sertifikasi halal.

"Selain workshop, kegiatan ini juga dirangkaikan dengan pemberian sertifikat halal bagi UMKM yang telah mengikuti kegiatan workshop pada bulan lalu," ujar Manajer Kewirausahaan Muhammad Ramli, M.Pd.

Editor : Maryani

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut